Danramil Tambaksari Bersama Anggota Korve Pembersihan Lingkungan Makoramil

    Danramil Tambaksari Bersama Anggota Korve Pembersihan Lingkungan Makoramil

    SURABAYA - Anggota Koramil 0831/02 Tambaksari melaksanakan Apel Pagi dipimpin. Danramil Mayor Inf Sumarji dilanjutkan pembersihan kantor, kegiatan ini sebagai upaya guna menciptakan lingkungan bersih dan nyaman, Anggota Koramil laksanakan giat Korve serta perbaiki fasilitas yang sudah rusak disekitar Lingkungan Makoramil. Rabu (05/01/22)

    Menurut Danramil 02/Tambaksari. Mayor Inf Sumarji pelaksanaan kerja bakti tersebut sebagai upaya Danramil bersama Anggotanya untuk peduli menjaga kebersihan lingkungan di wilayah Makoramil. 

    Selain itu, kegiatan ini agar menjadi cerminan bahwa lingkungan yang bersih menentukan pola hidup sehat di lingkungan masing-masing, sehingga diharapkan semua Anggota tidak mudah terserang penyakit, "terangnya.

    Tujuan yang ingin dicapai dari kegiatan ini adalah menumbuhkan rasa tanggung jawab akan pentingnya kebersihan lingkungan demi kesehatan, sehingga suasana lingkungan akan terasa nyaman, bersih dan fasilitas disekeliling kita dapat terpelihara dengan baik, "Ujar Danramil.

    Arif Rido

    Arif Rido

    Artikel Sebelumnya

    Giliran Siswa SD Al-Ikhlas Perak Barat Mendapatkan...

    Artikel Berikutnya

    Bersama Kejari Magetan, Perhutani KPH Lawu...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar

    Ikuti Kami